aespa Kembali Torehkan Prestasi , Sebagai Artis SM Entertainment Pertama yang Capai 50 Realtime All Kill 2021

- 10 Oktober 2021, 18:51 WIB
Poster AESPA lagu Savage
Poster AESPA lagu Savage /SM Entertainment

WartaSidoarjo.com - Dapat julukan sebagai Rookie Monster girl group yang beranggotakan, Karina, Winter, Ningning dan Giselle kembali torehkan prestasi yang membanggakan.

 

aespa menjadi artis  SM Entertainmet pertama yang mencapai Realtime All Kill (RAK ) di Chart Musik pada tahun 2021. 

Diketahui bahwa Girl Group asuhan SM Entertainment tersebut baru saja melangsungkan comebak mereka dengan mengeluarkan lagu yang berjudul 'Savage'.Baca Juga: Jennie dan Cha Eun Woo di Posisi Pertama, Berikut Daftar 10 Top Idol yang Paling Banyak Dicari Selama 2021

 

Selang beberapa hari dari perilisan lagu tersebut aespa sukses besar dan menduduki peringkat bertama di beberapa chart musik.

 

Atas kesuksesan lagu "Savage", Menjadikan aespa sebagai artis SM pertama yang mencapai 50 realtime all-kill (RAK) di chart musik pada tahun 2021.Baca Juga: Heboh! Boneka 'Squid Game' Muncul di Jalan Tunjungan Surabaya, Jadi Buruan Spot Foto Warga Surabaya

 

Halaman:

Editor: Nurmawati Ikromah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah