Bawa Brand Lokal Bersinar di Surabaya X Beauty 2022 yang Digelar di Grand City Surabaya 25-27 Maret 2022

26 Maret 2022, 11:05 WIB
Arumi Bacshin, Maria Bintang, Manager Brand IMPLORA dan Hanifa Ambadar selaku CEO Female Daily /

WartaSidoarjo.com - Industri kecantikan Indonesia terus mengalami pertumbuhan dan perkembangan yang positif.

 

Hal tersebut dapat dilihat dari gelaran Surabaya X Beauty 2022 yang dibanjiri brand-brand lokal yang kini unuk gigi bersaing dengan brang-brand luar negeri.

 

Tak hanya hadirkan brand-brand terkenal dari luar negeri seperti brand kecantikan dari Korea. Surabay X Beauty 2022 yang digelar di Grand City Convex Surabaya juga menawarkan produk-produk lokal Indonesia.

Baca Juga: Laris Manis, Drama 'A Business Proposal' Masih On Going Kim Sejeong Sudah Dikonfirmasi Bintangi Drama Baru

 

Salah satu produk lokal yang berpartisipasi dalam gelaran ini adalan brand Implora. Secara pesat brand ini kini dapat bersaing ditengah sengitnya persaingan industri kecantikan Indonesia.

 

Menurut penuturan Maria Bintang selaku Brand Manager Implora, salah satu keberhasilan brand ini adalah kejujuran kepada konsumen Indonesia dan identitas brand yang kuat.

 

"Dari segi harga Implora bisa dibilang lebih murah, namun tetap ada kualitas. Dan terpenting kita jujur ke konsumen dan identitas brand harus kuat," ucapnya.

Baca Juga: Pilihlah 3 Jenis Skincare Ini untuk Atasi Bruntusan Kulit Wajah dengan Tekstur yang Tidak Rata

 

Gelaran Surabaya X Beauty sebagai wadah para pelaku industri kecantikan lokal hingga manca negara , memamerkan produk-produk unggulan mereka.

 

Banyaknya diskon dan promo yang ditawarkan membuat gelaran ini selaku dinantikan oleh para pengunjung tiap tahunnya.***

Editor: Nurmawati Ikromah

Tags

Terkini

Terpopuler