Tertarik Menjadi Seorang Data Analyst? Ini 4 Hal yang Harus Dimiliki, Salah Satunya Butuh Kemampuan Komunikasi

- 17 Desember 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi. Seorang data analyst wajib memiliki keterampilan menggunakan tools analisa data.
Ilustrasi. Seorang data analyst wajib memiliki keterampilan menggunakan tools analisa data. /PEXELS/Liza Summer

WartaSidoarjo.com - Familiar dengan istilah Data Analyst? Data Analyst merupakan pekerjaan yang banyak akan dicari.

Data Analyst memiliki tanggung jawab dalam menerjemahkan angka-angka menjadi laporan yang dapat dengan mudah dimengerti oleh perusahaan.

Laporan tersebut untuk kemudian dijadikan sebagai landasan untuk pengambilan keputusan.

Baca Juga: Lowongan Kerja PT Kingduan Industrial Indonesia Desember 2021 Sebagai Staff Accounting, Begini Kualifikasinya

Lalu bagaimana kunci jadi Data Analyst yang sukses? Kira-kira langkah apa saja yang diperlukan?

Berikut kami rangkum ulasannya seperti dikutip Warta-Sidoarjo dari akun Instagram @prakerja.go.id

Menguasai keahlian teknis

Memiliki keterampilan menggunakan tools analisa data seperti SQL, Microsoft Excel, statistik dan Phyton.

Baca Juga: Jadwal Acara MNCTV Jumat 17 Desember 2021 Jangan Lewatkan Road To Kilau Raya Ada Happy Asmara dan Denny Caknan

Halaman:

Editor: Arief Zaafril Razaqtiar

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah