Music Fest, Ajang Unjuk Kemampuan Bermain Musik di Sidoarjo

- 24 Juni 2021, 19:37 WIB
Performance salah satu peserta di Music Fest yang diadakan oleh Fave Hotel Sidoarjo
Performance salah satu peserta di Music Fest yang diadakan oleh Fave Hotel Sidoarjo /Warta Sidoarjo/Nurmawati Ikromah

WartaSidoarjo.com - Musik adalah bahasa universal bagi kebanyakan manusia, di mana lantunan dan iringan barisan nada menghasilkan bunyi atau suara yang merdu dan teratur.

Meskipun selera orang bisa berbeda-beda terhadap musik, namun pada dasarnya kebanyakan orang menyukai musik secara universal.

 

Musik juga bisa mewakili seni dan budaya dengan semangat yang diberikan melalui sebuah alunan nada dan musik.

Baca Juga: Tingkatkan Kualitas Pasar Tradisional, Disperindag Sidoarjo Wajibkan Pedagang Rutin Tera Timbangan

Dan bertempat di Lime Restaurant, Fave Hotel Sidoarjo menggelar sebuah acara dengan tema ‘Music Fest’.

Para peserta dari sebuah sekolah musik di Sidoarjo, Singgih Widarno Guitar School yang beralamatkan di jalan raya masjid An-nur Pilang Sidoarjo rt 8 rw 4 ini mempunyai total 35 siswa reguler dan 60 siswa ekskul.

 

Dan khusus pada event hari ini terdapat 15 peserta dari sekolah musik yang digagas oleh seniman musik yang berasal dari Sidoarjo, Singgih Widarno dari rentang usia 7 tahun sampai dengan usia 16 tahun tersebut.

Halaman:

Editor: Nurmawati Ikromah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah