Profil Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor yang Resmi Ditahan KPK atas Kasus Korupsi, Tertunduk saat Konferensi Pers

- 8 Mei 2024, 07:00 WIB
Profil Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor yang Resmi Ditahan KPK atas Kasus Korupsi
Profil Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor yang Resmi Ditahan KPK atas Kasus Korupsi /Kolase Pemkab Sidoarjo, KPK

WartaSidoarjo.com - Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor resmi ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa (7/5/2024).

Penahanan tersebut dilakukan usai Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor terseret kasus korupsi di lingkungan Kabupaten Sidoarjo.

Sebelumnya, KPK menetapkan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor sebagai tersangka atas kasus korupsi uang di Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD) Pemkab Sidoarjo.

Tim Penyidik telah memanggil tersangka sebanyak dua kali. Namun, Gus Muhdlor terus mangkir hingga akhirnya ia ditahan di Rutan KPK.

Dalam konferensi pers, tersangka mengenakan rompi oranye dan memakai masker hitam. Ia tampak membelakangi kamera seraya tertunduk.

Baca Juga: Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Tersangka Korupsi Kembali Mangir dari Panggilan, KPK Enggan Terima Absen

"Hari ini saya sampaikan pengumuman dan penahanan tersangka perkara terkait dugaan pidana korupsi berupa pemotongan dan penerimaan uang di lingkungan Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD) Pemkab Sidoarjo" kata Wakil Ketua KPK Johanis Tanak dalam konferensi pers di gedung Merah Putih, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa.

Lantas, siapakah Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor yang ditahan oleh KPK lantaran terjerat kasus korupsi?

Profil Gus Muhdlor

Halaman:

Editor: Christine Ayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah