Info Vaksin Tuban 7 Januari 2022, Menyediakan Dosis 1&2 Sinovac dan Pfizer di Puskesmas Kebonasari,Cek Disini

6 Januari 2022, 22:25 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19. Info Vaksin Tuban 7 Januari 2022, Menyediakan Dosis 1&2 Sinovac dan Pfizer di Puskesmas Kebonasari,Cek Disini / /pexels.com/Rafael Classen

WartaSidoarjo.com - Informasi jadwal vaksin umun Covid-19 kembali hadir di Kabupaten Tuban.

Vaksinasi yang akan diselenggarakan pada hari Jumat, tanggal 7 Januari 2022 menyediakan vaksin dosis 1 dan 2 Sinovac, serta dosis 1 dan 2 Pfizer.

Program vaksinasi dibuka untuk seluruh masyarakat Indonesia, tanpa syarat domisili.

Baca Juga: Info Vaksin Surabaya 7 Januari 2022, Dosis 1&2 Sinovac dan AstraZeneca di Royal Plaza Surabaya, Cek Disini

Berlokasi di UPTD Puskesmas Kebonasari, Tuban. Berikut persyaratan yang harus dipenuhi :

Dosis 1 dan 2 Sinovac dan Pfizer

1. Usia 6 tahun keatas untuk vaksin Sinovac
2. Usia 12 tahun keatas untuk vaksin Pfizer
3. Ibu hamil usia kehamilan lebih dari 13 minggu
4. KTP/KK asli atau fotocopy
5. Nomor HP aktif yang bisa di SMS
6. Membawa bolpoin sendiri

Baca Juga: Info Vaksin Lamongan 5&7 Januari 2022, Menyediakan Vaksin Sinovac dan Moderna Dosis 1&2, Cek Pendaftarannya


Pelaksanaan vaksinasi dimulai pada pukul 07.00 hingga 11.00 WIB. Pendaftaran secara langsung di lokasi vaksinasi (On The Spot).

Jangan lupa untuk tetap menerapkan protokol kesehatan guna cegah penularan birus Covid-19.***

Editor: Nurmawati Ikromah

Tags

Terkini

Terpopuler