Siap Tembus Pasar Internasional, B.I Resmi Satu Agensi dengan Coldplay

- 17 Februari 2022, 09:00 WIB
B.I resmi bergabung dengan agensi AS Wasserman, agensi yang menaungi Coldplay dan Billie Eilish
B.I resmi bergabung dengan agensi AS Wasserman, agensi yang menaungi Coldplay dan Billie Eilish /131 Label

Sepertinya juga, para penggemar bisa menantikan kegiatan promosi aktif B.I di seluruh dunia pada tahun 2022 ini bersama Wasserman.

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Kamis 17 Februari akan Ada Love Story The Series, Dewi Rindu dan Buku Harian Seorang Istri

Meski sempat hiatus lebih dari 1  tahun, akibat terlibat kasus penyalahgunaan obat-obatan terlarang, faktanya karir B.I masih dilanjutkan dengan baik.

Keberadaannya pun masih diterima oleh para penggemarnya, yang justru memilih untuk menunggunya kembali di dunia hiburan seperti sekarang ini.

Sementara itu, B.I merupakan mantan pemimpin grup iKON yang akhirnya memutuskan untuk keluar grup usai terlibat kasus yang cukup menodai nama baiknya.

Namun kini, B.I telah sukses mendirikan label musik sendiri yang bernama 131 label yang di bawah naungan agensi IOK Company.

 Baca Juga: Gebyar Vaksin Dosis 3 Booster di GOR Sidoarjo 18 Februari 2022, 1000 Dosis Tanpa Syarat Domisili Daftar Online

Halaman:

Editor: Afiyah Romadhoni

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah