Kapal Kontainer OOCL Tabrak Derek di Pelabuhan Yangmin

- 3 Juni 2021, 18:34 WIB
Sebuah kapal kontainer besar milik Perusahaan Pelayaran OOCL menabrak derek di Pelabuhan Yangming Kaohsiung Taiwan.
Sebuah kapal kontainer besar milik Perusahaan Pelayaran OOCL menabrak derek di Pelabuhan Yangming Kaohsiung Taiwan. /udn

WartaSidoarjo.com - Sebuah kapal kontainer besar milik Perusahaan Pelayaran OOCL menabrak derek di Pelabuhan Yangming Kaohsiung, Taiwan.

Akibat kejadian tersebut dua derek menara di dermaga Yangming ambruk.

Kejadian itu terjadi sekitar pukul 11.30 siang di dermaga 70 Yangming Shipping. Saat kejadian terdapat pekerja yang sedang bekerja di dalam derek tersebut. Mengakibatkan satu orang terluka ringan dalam kecelakaan itu, dan dua pekerja terjebak di dalamnya.

Baca Juga: Demi Mempercepat UMKM Jabar Go Digital, Ridwan Kamil Gandeng Shopee dalam Membuka Shopee Center

Sebuah kapal kontainer besar milik Perusahaan Pelayaran OOCL menabrak derek di Pelabuhan Yangming Kaohsiung Taiwan.
Sebuah kapal kontainer besar milik Perusahaan Pelayaran OOCL menabrak derek di Pelabuhan Yangming Kaohsiung Taiwan. udn

Menurut laporan bahwa pekerja yang terjebak bernama Lin berusia 33 tahun dan Yang berusia 31 tahun.

 

Tak lama tim penyelamat lantas bergegas ke lokasi kejadian. Tim penyelamat menggunakan derek jangkauan 60 meter untuk menyelamatkan pekerja yang terjebak.

 

Halaman:

Editor: Nurmawati Ikromah

Sumber: Udn


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x