Setelah Ratu Elizabeth II Meninggal Inilah Silsilah Pewaris Tahta Kerajaan

- 12 September 2022, 08:13 WIB
Urutan Penerus Tahta di Kerajaan Inggris Sepeninggal Ratu Elisabeth II, Si Gemes Pangeran George di Posisi?
Urutan Penerus Tahta di Kerajaan Inggris Sepeninggal Ratu Elisabeth II, Si Gemes Pangeran George di Posisi? /@theroyalfamily/

WartaSidoarjo.com - Ratu Elizabeth II meninggal dunia pada 8 September di kastil Balmoral, scotlandia. Ratu meninggal dunia setelah kesehatannya mulai menurun dari hari ke hari. 

Ratu Elizabeth adalah ratu Inggris yang menjabat paling lama di sepanjang sejarah Inggris. 

 

Tentu akan ada yang menggantikan kursi sang Ratu untuk memimpin rakyat Inggris. 

Baca Juga: Pria Ini Parodikan Perbedaan Perlakukan Rumah Sakit Berdasarkan Ekonomi Pasien

Inilah nama nama penerus tahta kerajaan Inggris, 

Pangeran Charles

Pangeran Charles
Pangeran Charles

Pangeran Charles adalah anak dari Ratu Elizabeth sehingga kemungkinan besar Pangeran Charles yang akan menggantikan kedudukan sang Ratu. 

Halaman:

Editor: Dwita Ebo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x