Polisi dan TNI Siaga Penyesuaian Kenaikan Harga BBM di SPBU Sidoarjo

- 5 September 2022, 08:17 WIB
Salahsatu SPBU di Sidoarjo
Salahsatu SPBU di Sidoarjo /Instagram/ banggasidoarjo

 

Dalam kegiatan patroli tak lupa petugas menyampaikan pesan kamtibmas kepada pegawai SPBU untuk selalu waspada terhadap situasi saat ini dan apabila ada yang mencurigakan silahkan menghubungi Polsek Buduran.

Baca Juga: Kelabui Petugas SPBU, Pria di Sidoarjo Ditangkap Polisi Usai Modifikasi Mobil Untuk Penyalahgunaan BBM Subsidi

Kapolsek Buduran Polresta Sidoarjo Kompol Hery Sety Susanto S.E mengatakan bahwa kegiatan patroli merupakan tugas pokok anggota Polri termasuk patroli SPBU guna mencegah gangguan kamtibmas dan meminimalisir terjadinya tindak kejahatan di wilayah hukum Polsek Buduran, patroli ini sebagai wujud pelayanan prima Polsek Buduran kepada warga masyarakat agar tercipta situasi kamtibmas yang aman dan nyaman.***

Halaman:

Editor: Nurmawati Ikromah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah