Sindir UNHCR, Kreator Ini Buat Animasi Tolak Kedatangan Rohingya

- 14 Desember 2023, 17:42 WIB
Ilustrasi pengungsi Rohingya
Ilustrasi pengungsi Rohingya /

WartaSidoarjo.com - Setelah The UN Refugee Agency atau UNHCR bersama pemerintah Riau setuju memberikan salah satu Pulau bernama Pulau Galang kepada pengungsi Rohingya yang datang ke Indonesia.

Selain itu mereka mengklaim akan memberikan masing masing orang tanah dan rumah serta makanan bergizi setiap hari kepada seluruh pengungsi Rohingya.

Salah satu konten kreator tiktok, membuat animasi menolak akan kedatangan serta keistimewaan yang akan di dapatkan oleh pengungsi Rohingya.

Baca Juga: Pengungsi Rohingya Sebaiknya Diterima Atau Tidak? Ini Kata Ustadz Derry Sulaiman

Disana ia menunjukkan gambar dimana para pengungsi Rohingya datang berbondong bondong dengan kapan besar ke Indonesia.

Di Indonesia mereka hidup makmur, tidak perlu bekerja mereka sudah dapat makanan bergizi serta tempat tinggal.

Sedangkan Rakyat Indonesia sendiri masih banyak yang harus bekerja keras di usia mereka yang sudah renta demi sesuap nasi.

Banyak anak anak yang tidak dapat melanjutkan sekolah karena keterbatasan biaya. Anak anak usia sekolah berjualan demi membantu perekonomian keluarga.

Halaman:

Editor: Dwita


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x