Go Digital, Bank Indonesia Jatim Launching Project Pasar SIAP QRIS di Pasar Kapasan Surabaya

- 13 November 2021, 23:26 WIB
Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Timur  launching Pilot Project Pasar SIAP QRIS pada 12 November 2021 di Pasar Kapasan Surabaya
Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Timur launching Pilot Project Pasar SIAP QRIS pada 12 November 2021 di Pasar Kapasan Surabaya /

WartaSidoarjo.com - Bertempat di Pasar Kapasan Surabaya, Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Timur  launching Pilot Project Pasar SIAP QRIS pada 12 November 2021.

 

Program Pasar SIAP QRIS merupakan inisiasi Bank Indonesia bersama Kementerian Perdagangan sebagai perwujudan implementasi digitalisasi pasar tradisional khususnya terkait sistem pembayaran. 

 

Dipilihnya Pasar Kapasan Surabaya dikarenakan Pasar Kapasan menjadi salah satu pasar dari 46 pasar di Indonesia yang menjadi pilot project dari program Pasar SIAP QRIS. 

Baca Juga: Info Vaksin Terbaru Surabaya 15-18 November, Vaksin WNA & Umum Tanpa Domisili Dosis 1&2 Sinovac, Cek Disini!

 

Program Pasar SIAP QRIS di Pasar Kapasan tersebut diresmikan secara langsung oleh Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Timur bersama Anggota Komisi XI DPR RI yaitu Ibu Indah Kurnia, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Pemkot Surabaya, Pemimpin Kanwil 06 Bank BNI, Direktur Pengawasan LJKI OJK Jatim, Direktur Administrasi dan Keuangan PD Pasar Surya, dan Perwakilan Paguyuban Pasar Kapasan. 

 

Halaman:

Editor: Nurmawati Ikromah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah