Tak Hanya Drama 'Snowdrop', Kini Giliran JTBC yang Dapat Kecaman dan Boikot dari Warga Korea

- 25 Desember 2021, 16:29 WIB
Tak Hanya Drama 'Snowdrop', Kini Giliran JTBC yang Dapat Kecaman dan Boikot dari Warga Korea
Tak Hanya Drama 'Snowdrop', Kini Giliran JTBC yang Dapat Kecaman dan Boikot dari Warga Korea /Instagram/@jtbcdrama

Petisi ini akan dibuka hingga 22 Januari 2022 mendatang. ini, petisi ini pun disebarkan melalui komunitas daring oleh Netizen Korea. 

 

Mereka mengaku telah menandatangani petisi tersebut karena kekecewaan terhadap JTBC yang mulai beroprasi di 2011 tersebut. Apalagi dirumorkan bahwa drama pengganti "Snowdrop", "Until the Morning Comes" juga diduga mendistorsi sejarah.

 

"Aku juga menandatanganinya," 

"Ayo matikan JTBC!" 

"Ada banyak saluran untuk menggantikan JTBC" "Kami tidak membutuhkan saluran siaran seperti ini," 

"Mereka sangat keras kepala untuk tetap menjalankan 'Snowdrop',"

"Aku juga menandatangani petisi," 

"Mereka juga merilis sebuah drama yang meromantisasi komunisme Tiongkok setelah Snowdrop,' jadi kita harus menghentikan perusahaan ini," 

Halaman:

Editor: Nurmawati Ikromah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x