Doa dan Tata Cara Shalat Lailatul Qadar di Bulan Ramadhan, Perbanyak Sebelum Bulan Suci Berakhir

- 3 April 2024, 19:30 WIB
Doa dan Tata Cara Shalat Lailatul Qadar di Bulan Ramadhan
Doa dan Tata Cara Shalat Lailatul Qadar di Bulan Ramadhan /Unplash

WartaSidoarjo.com - Berikut bacaan doa dan tata cara melaksanakan shalat lailatul qadar yang dilaksanakan pada Ramadhan.

Adapun, umat Islam dianjurkan untuk memanjatkan doa dan melakukan shalat lailatu qadar pada 10 hari terakhir bulan Ramadhan. 

Kali ini, bacaan doa ditulis dalam teks Arab dan latin disertai dengan terjemahan bahasa Indonesia. 

Selengkapnya, berikut doa dan tata cara shalat lailatul qadar di Bulan Ramadhan. 

Dilansir dari NU Online, terdapat dua redaksi doa malam lailatul qadar yang ditemukan dari dua riwayat hadist dari sayyidina Aisyah ra.

Adapun, dua doa berikut telah diamalkan oleh umat Islam yang berada di masjid-masjid Tanah Air. 

Doa Pertama

Berikut redaksi pertama doa malam lailatul qadar berdasarkan riwayat Imam At-Tirmidzi.

اَللَّهُمَّ إِنَّكَ عَفُوٌّ كَرِيمٌ  تُحِبُّ اَلْعَفْوَ فَاعْفُ عَنِّي

Halaman:

Editor: Christine Ayu

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x