Spot Foto di Wisata Gunung Bromo, Jembatan Kaca Gantung di Atas Jurang Kedalaman 80 Meter

- 11 Desember 2022, 20:10 WIB
Gunung Bromo
Gunung Bromo /Image Alessio Roversi / Unsplash

 

WartaSidoarjo.com - Satu lagi spot foto yang ditunggu-tunggu saat mengunjungi kawasan wisata gunung Bromo.

 

Akhirnya jembatan kaca di Bromo kini sudah selesai dibangun dan siap dibuka.

 

Pengunjung wisata kawasan gunung Bromo bisa menikmati indahnya pemandangan melewati jembatan kaca yang membentang sepanjang 120 meter.

Baca Juga: Wajib Coba! Wisata Surabaya Terbaru Menyusuri Wisata Air Sungai Kalimas, Berikut Cara Naik, Rute dan TIketnya

Jembatan gantung Kaca di kawasan Gunung Bromo
Jembatan gantung Kaca di kawasan Gunung Bromo

Jembatan gantung kaca ini memiliki lebar 1,8 meter dan berada diatas jurang dengan kedalaman sekitar 80 meter.

 

Halaman:

Editor: Nurmawati Ikromah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x