Persebaya Gelar Doa Bersama : Dari Surabaya untuk Malang

- 4 Oktober 2022, 08:59 WIB
Suporter Persebaya gelar doa bersama untuk para korban tragedi Kanjuruhan Malang
Suporter Persebaya gelar doa bersama untuk para korban tragedi Kanjuruhan Malang /Instagram/officialpersebaya

WartaSidoarjo.com - Rival Arema FC, Persebaya Surabaya menggelar doa bersama atas tragedi yang terjadi usia pertandingan Persebaya lawan Arema di Stadion Kanjuruhan.

Doa bersama di gelar 3 Oktober 2022 di Tugu Pahlawan pukul 19.27 malam. Doa bersama terbuka untuk umum dan mengenakan baju hitam serta membawa lilin.

Doa bersama ini ditujukan untuk korban korban yang telah meninggal dunia dan korban selamat agar segera pulih kembali.

Baca Juga: Tangis Pemain Arema, saat Lakukan Tabur Bunga di Stadion Kanjuruhan

 

Dilansir dari official Instagram Persebaya Official, terlihat pada bonek menyalakan lilin dan menabur bunga.

 

"Dari Surabaya untuk Malang

Ribuan Bonek dan seluruh warga Surabaya datang ke Tugu Pahlawan untuk mendoakan para korban tragedi Kanjuruhan 1 Oktober Semoga segala amal ibadah korban diterima dan dosa - dosanya diampuni oleh Tuhan Yang Maha Esa.

Halaman:

Editor: Dwita Ebo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x